Kegiatan Pemberian Bantuan Sosial untuk Anak Yatim Piatu di Wilayah Kecamatan Manisrenggo

Kegiatan Pemberian Bantuan Sosial untuk Anak Yatim Piatu di Wilayah Kecamatan Manisrenggo

Camat Manisrenggo Bapak Wachyu Adhy Pratomo, S.P., M.Si. melaksanakan Kegiatan pemberian Bantuan Sosial untuk Anak Yatim Piatu diwilayah Kecamatan Manisrenggo pada Selasa, 25 Maret 2025 di Aula Kecamatan Manisrenggo.

Acara pemberian bantuan sosial diharapkan bisa mencerminkan semangat kepedulian, memperkuat silaturahmi dan solidaritas di kalangan anak-anak serta masyarakat diwilayah Manisrenggo serta memberikan dampak positif dalam upaya meningkatkan kesejahteraan masyarakat

What's Your Reaction?

like
0
dislike
0
love
0
funny
0
angry
0
sad
0
wow
0